Forum Pendamping Buruh Nasional

↑ Grab this Headline Animator

07 September 2006

DAMPAK GLOBALISASI BAGI KAUM BURUH [1]

Dimuat dalam Jurnal FPBN edisi II

Oleh :
G. Martin Sirait [2]

Even when labor market problems are not the core of the problem facing the country,

all too often workers are asked to bear the brunt of the costs of adjustment.

- Joseph Stiglitz. 2000 dalam “Democratic Development as the Fruits of Labor


Tatkala perusahaan raksasa RCA (Radio Corporation of America) akhirnya menutup pabriknya pada tahun 1998 di Bloomington (Indiana) dan kemudian memindahkan tempat produksinya ke Ciudad Juarez, sebuah kota kecil di daerah perbatasan Amerika Serikat-Meksiko, banyak buruh Amerika naik pitam. Mereka menuduh orang Meksiko “mengambil pekerjaan buruh Amerika”! Akan tetapi, tidak demikian halnya dengan reaksi Bill Breeden. Supir truk, yang biasa mondar-mandir mengangkut perangkat televisi produk RCA dari Indiana ke perbatasan Meksiko, melihat masalah ini secara lebih kompleks. Komentarnya kira-kira begini: “Jika ada seseorang datang ke sini dan mendirikan pabrik di sini serta menawarkan kepada kita pekerjaan, apakah kita akan mengatakan, ‘oke, kami tidak akan mengambil pekerjaan ini sebab pekerjaan tersebut milik orang lain’. Tapi kan kenyataannya tidak demikian dan buruh Amerika tahu itu.”[3]

Selanjutnya, simak disini

Comments: Posting Komentar



<< Home

This page is powered by Blogger. Isn't yours?