Forum Pendamping Buruh Nasional

↑ Grab this Headline Animator

13 Desember 2006

Pasang Surut Pengorganisasian Buruh

Dimuat dalam Jurnal FPBN edisi 5

Oleh : M. Bachrul Ulum

Aktivis perburuhan, Bekerja pada Yayasan AREK Surabaya

Sejak rejim Orde Baru sampai saat ini buruh di Indonesia belum pernah mendapat tempat dalam kebijakan yang mengatur tentang perburuhan. Pada masa Orde Baru, ditengah tekanan represi dan stigma oleh negara, buruh berhasil membangun serikat buruh yang kuat dan independen. Perubahan arah perpolitikan nasional membuat buruh semakin mudah mendirikan serikat buruh. Tetapi hal tersebut tidak serta merta menaikkan posisi tawar buruh di depan negara dan modal. Sehingga sampai sekarang nasib buruh masih belum beranjak dari ketertindasan.

Selanjutnya, simak disini

Comments: Posting Komentar



<< Home

This page is powered by Blogger. Isn't yours?